Rektor baru UPI
UPT Balai Bahasa mengucapkan selamat atas terpilihnya Prof. Dr. H. M. Solehuddin, M.Pd., M.A., sebagai Rektor UPI periode 2020-2025.
dan
Terima kasih yang tulus untuk Prof. Dr. H. R. Asep Kadarohman, M.Si. Semoga dharma baktinya selama menjadi rektor menjadi amal ibadah serta barokah. Aamiin YRA.